Sabtu, 26 September 2015

cara mengatasi baterai hp yang menggelembung

Cara Atasi Baterai Hp Menggelembung. Bagi anda mungkin masalah yang satu ini sudah tak asing lagi ditelinga anda. Atau mungkin anda juga pernah mengalaminya ? Nah, jika iya bersyukurlah karena kali ini saya akan memberikan penjelasan lengkap mengenai mengapa baterai HP dapat menggelembung serta bagaimana cara yang tepat untuk mengatasinya.
Penyebab dan Cara Atasi Baterai Hp Menggelembung
Berbicara mengenai Smartphone, memang ponsel cerdas ini memiliki berbagai macam fungsi yang memungkinkanya untuk menjadi perangkat serbaguna. Misalnya saja fitur-fitur yang ada pada ponsel smartphone, Anda dapat melakukan segala seperti browsing, chatting, texting, mailing, video call, dan lain sebagainya hanya dengan memanfaatkan fitur yang tersedia dalam smartphone saat ini.
Namun jangan terlalu senang dulu bagi anda yang menggunakan smartphone. Masalahnya, selain memliki banyak aplikasi dan fitur-fitur menarik smartphone juga tak luput dari masalah. Khususnya pada daya tahan baterai yang diusungnya. Jika rata-rata smartphone memiliki kapasitas daya tampung baterai yang lebih besar dikarenakan segala macam fitur dalam smartphone tersebut juga cukup untuk membuat baterai pada smartphone anda habis dalam hitungan jam saja.
Nah, jika anda tidak memperhatikan kesehatan pada baterai smartphone anda, jangan heran jika suatu saat baterai smartphone anda menjadi menggelembung sampai-sampai sulit untuk anda pasang karena penutup baterai tidak muat. Selain itu, daya baterai juga cepat sekali habis. Nah, untuk menghindari hal tersebut, berikut adalah beberapa tips simpel dibawah ini.

Penyebab dan Cara Atasi Baterai Hp Menggelembung

  • Penggunaan smartphone yang melebihi batas standar merupakan pemacu utama terjadinya kerusakan pada baterai yang ditandai dengan menggelembungnya baterai smartphone anda.
  • Selain itu, masalah ini juga terjadi karena tata cara charging smartphone yang salah. Ingat, untuk mencharging smartphone lebih baiknya jika anda mematikan smartphone anda selaman proses pengisian daya baterai berlangsung.
  • Selanjutnya jangan membiarkan baterai smartphone dalam posisi charge terlalu lama. Cabutlah segera setelah indikator baterai menunjukkan bahwa daya terlah terisi penuh.
  • Untuk tambahan, lebih baik anda charge smartphone anda sebelum daya baterai benar-benar kosong/ empty battery.
Sekian ulasang mengenai tips untuk menjaga baterai smartphone dalam artikel yang berjudul Cara Atasi Baterai Hp Menggelembung. Semoga dapat bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar